Ini Tuntutan Koalisi Pejalan Kaki di Ibu Kota
Koalisi Pejalan Kaki meminta jaminan keamanan dan kenyamanan di trotoar sebagai fasilitas yang diperuntukkan bagi para pejalan kaki.
Ketua Koalisi Pejalan Kaki Alfred Sitorus yang dihubungi di Jakarta, Sabtu (11/8/2018), mengatakan jaminan itu diperlukan lantaran saat ini sejumlah titik jalur pedestrian di Jakarta telah direvitalisasi dan ditata ulang menjelang gelaran Asian Games 2018.
"Kami meminta garansi supaya (trotoar) tidak diokupansi. Banyak foto masuk ke kami soal trotoar di Thamrin yang sudah jadi pangkalan parkir," katanya.
Alfred juga mendesak penegakan hukum yang lebih tegas menyusul munculnya kasus kekerasan hingga pelecehan seksual yang terjadi di jalur pedestrian.
Pasalnya, kasus pemukulan terhadap pejalan kaki di trotoar di Jakarta Timur, serta pelecehan seksual terhadap perempuan di Kedoya, Jakarta Barat, menunjukkan bahwa pejalan kaki tidak terlindungi keamanan dan kenyamanannya.
"Penegakan hukumnya harus tegas. Kami mau keamanan dan kenyamanan pejalan kaki. Kalau tidak disiapkan, tidak digaransi, nanti kita malu saat tamu negara mengalami hal yang sama saat Asian Games," katanya.
Koalisi Pejalan Kaki mengapresiasi penataan trotoar di sejumlah titik seperti Jalan Sudirman-Thamrin dan sekitar Gelora Bung Karno menjelang perhelatan Asian Games 2018.
Namun, komunitas tersebut mengkritisi seharusnya Jakarta menyiapkan diri secara keseluruhan dan lebih awal untuk menyambut pesta olahraga internasional itu, bukan hanya di titik-titik tertentu.
"Jadi progres penataan trotoar Jakarta kami apresiasi ada perkembangan, tapi dari sisi masifnya kami masih prihatin," pungkas Alfred. (HYS/Ant)
下一篇:Hari Ketiga, Polisi Tilang 1.076 Pelanggar Ganjil
相关文章:
- Respons Santai Kapolda Irjen Karyoto Usai Firli Bahuri Ajukan Praperadilan
- 2025全球摄影专业大学排名
- Persija Dikalahkan PSM Makassar, Carlos Pena: Saya Kecewa
- Ziarah Kubur Membaca Apa?
- Jadi Tradisi Tahunan, Kenapa Salat Idulfitri Dikerjakan di Lapangan?
- Persija Dikalahkan PSM Makassar, Carlos Pena: Saya Kecewa
- MTI Usul Ojek di Jakarta Berpelat Kuning, Begini Ceritanya
- Usut Kasus Bocah Kena Peluru Nyasar di Cengkareng, Polisi Tunggu Hasil Uji Balistik
- 7 Lokasi 'War' Takjil buat Anak Jaksel, Jangan Sampai Kehabisan
- Ini Jenis Kopi Terbaik untuk Panjang Umur Menurut Ahli
相关推荐:
- Mau Rambut Kokoh Tanpa Cabang, Salah Satunya Jangan Keramas Tiap Hari
- Selama Tiga Bulan, Perputaran Uang Judi Online W88 Capai Rp 1 Triliun
- Sebut Anies Berkelas, Sindiran Helmi Felis Bikin Kena Mental: Kalau Heru Budi?
- Apa yang Terjadi Pada Tubuh Saat Konsumsi Pepaya Setiap Hari?
- SYL Ngaku Siap Diperiksa Usai Firli Bahuri Ditetapkan Tersangka
- Polisi Tangkap Dua Spesialis Pencuri Motor dan Penadah di Jakarta Utara
- Panas! Ruhut Semprot Pendukung Anies: Udah Gagal Pikir, Masih Ngebacot Marah
- Warga Sindir Ferdy Sambo yang Hukumannya Jadi Penjara Seumur Hidup, 'Hukum Lagi Promo 8.8'
- Viral Wajan Senilai Rp1,6 M, Bikin Rasa Makanan Jadi Lebih Enak?
- Maskapai Benci jika Penumpang Minta Pindah Kursi, Ini Alasannya
- Kerjasama Politik Partai Gerindra dan PKB Resmi Berakhir
- Keajaiban Sujud dan Manfaat Luar Biasa untuk Kesehatan Otak
- Mau Teh Lebih Segar dan Kaya Manfaat, Tambahkan 6 Bahan Ini
- 5 Tren Warna Dapur 2025, Warna Cerah dan Segar Jadi Incaran
- Begini Protokol Pramugari jika Ada Penumpang Meninggal di Pesawat
- Benarkah Minum Teh Saat Berbuka dan Sahur Tidak Dianjurkan?
- Anies Inginkan Perubahan Perilaku di Kawasan Industri
- Kapan Waktu Terbaik Minum Kopi saat Puasa?
- Menilik Tren Baju Lebaran 2025, Simpel dengan Warna 'Berani'
- TNI AU Belum Bisa Evakuasi Bangkai 2 Pesawat Tucano yang Jatuh, Ini Kendalanya